Skip to main content

Posts

Featured

Setelah 25

Titik balik. Rasanya setiap orang pasti akan mengalami momen dimana dia berkontemplasi dengan apapun yang pernah terjadi pada hidupnya di belakang. Momen yang membuat dia menyadari banyak hal, mensyukuri apa apa yang pernah dilewati sebagai pelajaran untuk masa depan dan menjadi titik balik untuk membenahi diri. Hari ini, tiba-tiba saja aku berfikir, kapan ya aku terakhir sedih yang benar-benar sedih? menangis, merasa sendiri, tidak layak untuk berdiri?. Memang, aku masih sering menangis, aku juga masih sering sesekali sedih. Tapi entah kenapa, akhir-akhir ini rasanya ada satu hal yang baru aku sadari. Ternyata, sedihku tak sebanyak rasa syukurku.   Mungkin memang ada banyak hal kecil yang membuatku sedih, tapi setelahnya aku kembali menjalani hari dan mensyukuri diri. Dari sekian banyak fase yang pernah aku lewati, mungkin kondisiku tak sebaik dulu, tapi aku menerima dan mensyukurinya sepenuh hati. Aah, apa ini rasanya menjadi seorang dewasa di usia 25 tahunnya? mulai lupa rasanya ove

Latest Posts

Aku dan Sister of Deen

Draft hari ulang tahun: selamat berlayar di 1/4 abad, Deb!

Take a notes! #SelfReminder

sebuah reminder agar bisa berterima kasih pada diri di masa depan

Miskonsepsi

how life goes on? im relieved

Let me

Ya Allah, boleh Debi minta peluk?

Hai 2020, I am 24 years old now.

Berbeda dalam Mengolah Rasa

Teruntuk yang sama-sama sedang berjuang

Draft hari ulang tahun

Suatu malam

Karena Kamu adalah Dirimu yang Bahagia

Teruntuk Aku: Jaga Hati untuk Dia yang Nanti Mengisi.